Dengan semakin banyaknya bisnis yang berkembang, persaingan pun menjadi semakin ketat. Oleh karena itu, sistem HR digunakan untuk mengelola HR dalam bisnis agar perkembangan bisnis menjadi lebih lancar.
Dengan menggunakan sistem HR, akan ada banyak manfaat yang diperoleh oleh perusahaan tersebut. Sistem HR akan mempermudah urusan HR sehingga memberikan lebih banyak porsi untuk perusahaan dalam urusan pengembangan bisnis seperti strategi pemasaran, produksi, dan perencanaan target pasar.
Perusahaan tidak perlu menghabiskan banyak waktu untuk pengelolaan HR dengan cara manual. Cukup menggunakan sistem HR saja untuk pengelolaan. Beberapa pekerjaan yang mampu dikelola sistem HR dengan mudah adalah absensi, payroll, pengajuan cuti, hingga reimbursement. Database karyawan juga lebih aman tersimpan di sistem HR.
Sistem HR Indonesia Perlu Memiliki Fitur Ini :
a. Absensi Online
b. Payroll
c. Reimbursement
d. Overtime
e. Time Off
f. Slip Gaji